Menu

MOM N JO Story

Healthy Lifestyle

kesehatan anak

Alt= anak cacingan, ini penyebab dan cara pencegahan yang efektif

Penyebab Cacingan dan Cara Pencegahannya

Cacingan masih menjadi masalah kesehatan yang cukup sering ditemui, terutama di daerah dengan sanitasi kurang baik. Meski terdengar sepele, infeksi cacing bisa menyebabkan gangguan serius pada kesehatan, mulai dari perut kembung, penurunan berat badan, hingga anemia. Simak, uraian penyebab cacingan […]

Alt=dahak pada bayi, bayi berdahak

5 Cara Mengatasi Dahak pada Bayi dengan Efektif

Dahak pada bayi terjadi saat flu atau batuk, karena produksi lendir berlebih di saluran pernapasan. Ini merupakan tanda mekanisme tubuhnya bekerja untuk mengeluarkan kuman.  Penyebabnya adalah infeksi saluran pernapasan, alergi, iritasi lingkungan atau refluks asam. Gejalanya berupa batuk berdahak, hidung […]

Alt=diare anak

Anak Diare? Ini Cara Ampuh Mengatasinya

Mom, ketika anak diare pada tentu khawatir kan? Anak jadi lemas karena kehilangan banyak cairan dan elektrolit. Tetap tenang ya Mom, jangan panik! Berikut beberapa cara ampuh yang bisa lakukan untuk mengatasi diare pada anak. Penyebab Umum Agar diare diatasi […]

Alt=ciri anak aktif

Ini Beda Anak Aktif dan Anak Hiperaktif!

Mom, pernah melihat anak dengan energi yang seperti tidak ada habisnya? Biasanya anak itu disebut anak hiperaktif. Padahal, keaktifan dan hiperaktivitas adalah dua hal yang berbeda.  Penting untuk orang tua dan pendidik memahami perbedaan di antara keduanya, sehingga melakukan penanganan […]

Alt=anak alergi; alergi anak

5 Macam Alergi Anak dan Cara Mengatasinya

Mom, buah hati tiba-tiba gatal mungkin saja itu alergi. Alergi anak yaitu suatu reaksi sistem kekebalan tubuh terhadap zat yang biasanya tidak berbahaya. Zat ini disebut alergen. Untuk mencegah dampak yang lebih lanjut, simak uraian berbagai jenis alergi berikut dan […]